Ramah Tama Dan Pembubaran Panitia Pesta Syukuran Ulang Tahun Ke -57 Dan Pembentukan Pengurus Baru Kodya Medan

         



Medan,(SHR) Sebagai Marga Gultom kita harus saling tolong-menolong untuk masa depan yang lebih baik hal tersebut dikatakan oleh Ramot Gultom SE sebagai ketua panitia di dampingi Parhiten Gultom sebagai sekretaris Tumbur Siallagan Segai bendahara dalam.



Adapun acara ramah  tamah dan pembubaran panitia pesta syukuran ulang tahun ke- 57 dan pembentukan pengurus baru kodya medan yang diadakan di pantai KABERO kecamatan medan  tuntungan (2/7/2022) berjalan lancar dan sukses.           

RAMOT berharap semua marga Gultom boru dan bere yang ada di kota medan dapat menjalin komunikasi yang baik untuk menuju kemajuan saling tolong menolong dalam suka dan duka dapat mempererat tali persaudaraan  marga Gultom tidak memakai kata apara untuk sesama marga karna itu terkasan agak jau kita memanggil adik atau Abang biar lebih dekat ungkap beliau mengenai monumen toga gultom yang ada di samosir ia mengatakan untuk pembangunan progress nya sudah mencapai 50% sementara dana yang sudah terpakai kurang lebih 15 miliar. iya berharap kepada semua marga dan keturunan gultom yang ada di seruruh  dunia  untuk dapat berpartisipasi membantu pembangunan monumen tersebut karena monumen ini nantinya selain dibangun sebagai monumen akan dilengkapi dengan fasilitas lainnya juga bisa digunakan sebagai objek wisata dapat dikunjungi oleh marga marga lainnya namun khususnya marga Gultom untuk dana sendiri didapat dari interen marga gultom.        

Ramot Gultom menyampaikan Kedepanya dapat menjalin tali silaturahmi ke semua marga gultom boru, bere yang ada di kota medan yang diperkirakan mencapai 5000 kepala keluarga menjalin komunikasi yang baik untuk menuju kemajuan saling tolong menolong dalam suka dan duka sehingga mempererat tali persaudaraan sehingga bersatu dapat berbuat dan mencapai masa depan yang lebih baik ungkapnya.(ceria)

Share on Google Plus

About swarahatirakyat

Media Online
www.SwaraHatiRakyat.Com
"Menyuarakan Hati untuk Kebenaran"
Telp.Redaksi : 0813-9764-0276

0 komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.