Sambut Hari Bayangkara Kapolres Batu Bara Melaksanakan Anjangsa Kepada Warakauri Sekaligus Memberi Paket Sembako Serta Tali Asih .

 



Batu bara - (SHR)Dalam perhatiannya kepada para janda yang di tinggal wafat suami ( mantan Polri ) , Kapolres Batu bara AKBP  Ikhwan Lubis SH.MH.  Kunjungi para warakauri  dan sekaligus Anjangsana serta memberikan Bantuan Sembako dan Tali asih dalam Kegiatanya menyambut Hari Bayangkara Ke 75 ,  hal ini di lakukanya di seputar Komplek Perumahan  Nasional (perumnas ) Kecamatan Lima puluh .Kab. Batu bara  pada Kamis ( 24/6/2021 ).


Salah seorang Janda purnawirawan Polri  Yanti. Elita ( 51 ) mengatakan "  Saya sangat berterima kasih kepada bapak Kapolres dan seluruh anggota Polri yang ada di sini , Yang telah memperhatikan kami sekeluarga , dan kami disini sngat salut sebagai istri dan keluarga Polri kususnya , setelah ayah nya wafat kami masih tetap di perhatikan dan Masih terus di anggap sebagai keluarga Polisi .ungkap istri Purnawirawan Polisi ini.


Sementara Diselah selah kesibukannya  Kapolres Batu bara AKBP Ikhwan SH.MH  dan di dampingi  Kabag , Kasat juga para perwiranya menjelaskan "  Hari ini Dalam menyambut Hari Bayangkara ke 75 saya serta jajaran melakukan Anjangsana kepada Wara kauri yang ada di seputaran wilayah hukum polres Batu bara ,


Disini kami melakukan pemberian Bantuan Sembako serta tali asih kepada beberapa  warakauri  yang masih ada di berbagai tempat yang ada di kec. Lima puluh.dan nantinya kita akan lakukan di berbagai tempat di wilayah lain seperti MADANGDERAS Indrapura dan Tanjung tiram . Dalam menyambut Hari Bayangkara Ke 75 ini kami mengisinya dengan kegiatan kegiatan Bakti sosial juga sosial lainya , unjar Kapolres sambil melanjutkan kegiatanya. (Ceria )

Share on Google Plus

About swarahatirakyat

Media Online
www.SwaraHatiRakyat.Com
"Menyuarakan Hati untuk Kebenaran"
Telp.Redaksi : 0813-9764-0276

0 komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.